Dakota Johnson dan Sean Penn Adu Akting dalam Film Daddio, Tayang Mulai Hari ini di CGV dan Cinepolis
Rabu, 10 Juli 2024 08:16 WIB
Film drama Daddio film terbaru Dakota Johnson menceritakan tentang seorang wanita yang mencari ketenangan di New York City dan bertemu sopir taksi tua, memicu percakapan mendalam tentang kehidupan, cinta, dan kehilangan.