Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel

Drama, Thriller, Crime

Sinopsis Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel

Mereka pikir uang dan jabatan bisa membungkam kebenaran. Tapi cinta seorang ayah tak bisa dikalahkan. Keadilan tidak Tunduk. Bahkan di bawah tangan Penguasa yang Zalim. 

Jonathan (Chicco Jerikho) harus berjuang menyelamatkan nyawa anaknya, David Ozora (Muzakki Ramdhan), yang dianiaya seorang anak Pejabat Tinggi Negara, hingga masuk ke dalam keadaan Koma. Kondisi David Ozora pun menjadi Viral, lalu bersama-sama seluruh masyarakat Indonesia yang beragam Agama serta kepercayaannya, mereka melakukan Doa bersama mengharapkan mukjizat untuk kesembuhan sang Anak.

Juga bersama kedua sahabatnya, Melissa (Tika Bravani), dan Rustam (Rizky Hanggono), Jonathan terus memperjuangkan keadilan, dimana Dennis (Erdin Werdrayana), sang penganiaya, terus mendapatkan bantuan dan keringanan dari system yang dipertanyakan kebersihannya dalam menerapkan Hukum, karena peranan dan jabatan ayahnya yang mengaku sebagai Penguasa Jakarta Selatan.

Pemeran Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel

Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel dibintang diantaranya Muzakki Ramdhan, David Ozora, Tika Bravani, Chicco Jerikho, Mathias Muchus, Martin Anugrah, Donny Damara, Annisa Kaila, Sinyo Riza, Hana Saraswati.

Kapan Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel Mulai Tayang?

Kapan Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel mulai tayang di bioskop Indonesia? Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel dijadwalkan akan tayang di bioskop-bioskop Indonesia pada 04 Desember 2025. Jadwal tayang film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel dapat berubah sewaktu waktu tanpa pemberitahuan.

Jadwal Tayang Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel

Jadwal film Ozora Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel di berbagai kota di Indonesia.

Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel
IMDB -
Sutradara Anggy Umbara, Bounty Umbara
Penulis Ardi & Tata Rak Buku, Anggy Umbara
Produksi Umbara Brothers
Produser Indah Destriana, Anggy Umbara

Trailer Film Ozora: Penganiayaan Brutal Penguasa Jaksel